Setiap manusia berhak melakukan apa saja yang dilakukan dalam kehidupannya. Selagi tidak melanggar hukum, Manusia berhak untuk memiliki masa depan yang lebih baik. Apa saja ciri orang yang bermental miskin? Berikut ini adalah perbandingan ciri orang bermental miskin dan orang bermental kaya yang telah kami rangkum.
- Mental miskin
Orang yang bermental miskinerputar putar selalu menyalahkan masa lalu, takut tertinggal, merasa bahwa orang kaya itu jahat, terus protes dan tidak puas, tidak mau belajar, takut berinvestasi, takut mengeluarkan uang untuk hal yang lebih penting, tidak mandiri, takut pada perubahan, takut jika orang lain lebih baik
- Mental kaya
Orang yang bermental kaya biasanya memiliki orientasi untuk sukses ke depan, punya pendirian yang teguh, tidak iri pada kesuksesan orang lain, semangat menghadapi tantang, mau belajar, berani mengeluarkan uang untuk sesuatu yang perlu, berusaha berhenti dari kebiasaan buruk dan mau berubah, berani mengambil keputusan, mandiri, bisa membantu memotivasi orang lain untuk sukses
Yang manakah mental dirimu? Apakah kamu bermental kaya atau bermental miskin? Semoga artikel ini bermanfaat dan memberikan motivasi positif untuk perkembangan kamu.